⚒ QUIZ ⚒Mapel : Bahasa ArabTema : Malam

Berikut ini adalah pertanyaan dari Eka08072009 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

⚒ QUIZ ⚒Mapel : Bahasa Arab
Tema : Malam Nisfu Sya'ban
▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂▂
Soal ✍
1.) Nisfu Sya'ban adalah....
2.) Puasa Nifsu Sya'ban adalah....
3.) Amal ibadah yang dilakukan untuk menyambut bulan Sya'ban adalah....
4.) Malam Nisfu Sya'ban juga dikenal dengan....
5.) Malam Nisfu Sya'ban diperingati setiap....

RULES ⚠️⚠️⚠️
• No Copas Google/Web Lain =͟͟͞͞
• Sertakan Penjelasan =͟͟͞͞
• Ngasal ? Lapor & Siap² Dapet Warn =͟͟͞͞

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

No 1

Nisfu artinya pertengahan, sehingga Nisfu Syaban berarti pertengahan bulan Syaban.

No 2

Puasa Nisfu Syaban adalah puasa yang hukumnya sunnah dan dilakukan pada hari ke-15 di bulan Syaban.

No 3

Berpuasa

No 4

malam pengampunan

No 5

tanggal 28 Maret.

Semoga membantu!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Celmiraa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Jun 21