✨QUIZZ✨✎Islamic Education✎1. Malaikat diciptakan dari ...2. Malaikat zabaniyyah disebut juga

Berikut ini adalah pertanyaan dari kaylaannisa08 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

✨QUIZZ✨✎Islamic Education✎

1. Malaikat diciptakan dari ...
2. Malaikat zabaniyyah disebut juga malaikat ...
3. Sebutkan salah satu hikmah beriman kepada malaikat!

❗Warning❗
→ No ngasal
→ No copas google
→ No bahasa alien
→ Gausah pakai penjelasan

•Note•
Maaf yang nonis ^^​
✨QUIZZ✨✎Islamic Education✎1. Malaikat diciptakan dari ...2. Malaikat zabaniyyah disebut juga malaikat ...3. Sebutkan salah satu hikmah beriman kepada malaikat!❗Warning❗→ No ngasal→ No copas google→ No bahasa alien→ Gausah pakai penjelasan•Note•Maaf yang nonis ^^​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

PERTANYAAN

  • 1. Malaikat diciptakan dari ...
  • 2. Malaikat zabaniyyah disebut juga malaikat ...
  • 3. Sebutkan salah satu hikmah beriman kepada malaikat!

JAWABAN

  1. Nur - (Cahaya) : Malaikat diciptakan dari yang merupakan makhluk mulia dan tidak pernah melanggar perintah Allah swt selalu taat kepada allah swt dalam tugas tugas nya.
  2. Malaikat Zabaniyah - (Malik) : yang merupakan malaikat penjaga neraka, malaikat ini dikenal dengan penjaga yang kejam dan beliau tidak pernah senyum semasa itu, malaikat zabaniyah ada 19 namun yang paling dikenal adalah malaikat malik.
  3. Menjadi orang yang bertanggung jawab, Menjadikan suatu urusan yang benar, Mendapati suatu amanah.

BERIKUT NAMA - NAMA MALAIKAT

  1. Malaikat jibril
  2. Malaikat Mikail
  3. Malaikat Israfil
  4. Malaikat izrail
  5. Malaikat Munkar
  6. Malaikat Nakir
  7. Malaikat Raqib
  8. Malaikat Atid
  9. Malaikat Malik
  10. Malaikat Ridwan

#BelajarBersamaBrainly

\green{ \boxed { \fcolorbox{blue}{blue}{ \boxed{ \bold { \purple{✓}}} \boxed{ \tt{} \orange{SoepartinaPakasi}}}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh violanvani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21