Berikut ini adalah pertanyaan dari putritania2009 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
22. Rasulullah adalah seorang pemimpin yangsangat dihormati oleh seluruh umat muslim
di dunia ini. Rasulullah sangatlah cerdas.
Beliau mampu menjelaskan firman-firman
Allah kepada umat manusia. Rasulullah
dapat menjelaskan 6.236 ayat Al Quran
kemudian menjelaskannya dalam puluhan
ribu hadits kepada umatnya.
Salah satu sifat Rasulullah yang berarti
cerdas adalah ....
A. shiddiq
C. fathonah
B. amanah
D. tabligh
di dunia ini. Rasulullah sangatlah cerdas.
Beliau mampu menjelaskan firman-firman
Allah kepada umat manusia. Rasulullah
dapat menjelaskan 6.236 ayat Al Quran
kemudian menjelaskannya dalam puluhan
ribu hadits kepada umatnya.
Salah satu sifat Rasulullah yang berarti
cerdas adalah ....
A. shiddiq
C. fathonah
B. amanah
D. tabligh
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
c. fathonah
Penjelasan:
karna
shiddiq:jujur
fathonah:cerdas
amanah;dapat di percaya
tabligh:menyiarkan/menyampaikan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh herman220303 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 15 Jul 21