1.Mengapa umar bin Khattab tidak mau berdiri di anak tangga

Berikut ini adalah pertanyaan dari nenanakle pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

1.Mengapa umar bin Khattab tidak mau berdiri di anak tangga yang berada di paling atas?2.Bagaimana maksud Allah al muqaddim?
3.jelaskan maksud Q.S.Al Fatihah ayat 5!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Umar bin Khattab mencontohkan memberi keadilan yang seadil-adilnya.

2. Al Muqaddim artinya Yang Maha Mendahulukan, salah satu nama Allah SWT dalam Asmaul Husna. ... Maksud dari Asmaul Husna ini adalah Allah SWT sebagai Sang Pencipta mempersiapkan sarana kehidupan terdahulu sebelum menciptakan manusia.

3. Artinya: "Hanya kepada Engkaulah kami menyembah dan hanya kepada Engkaulah kami mohon pertolongan." Melansir dari Tafsir Ibnu Tafsir, sebagian ulama Salaf sepakat bahwa surat Al Fatihah merupakan rahasia Al Quran.

Penjelasan:

Semoga membantu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tyaswidya87 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22