Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
1. Apa nama salat yang dilakukan pada hari raya Idul Fitri?
2. Apa perbedaan hampers dan parcel?
3. Apa nama metode menentukan awal bulan Ramadhan?
4. Apa yang dimaksud ngabuburit dan takjil?
5. Apakah salat ID boleh dilaksanakan pada masa pandemi covid- 19 di daerah
Banten, DKI Jakarta, dan Jawa barat menurut Kementrian Kesehatan Republik
Indonesia dan Kementrian Agama Republik Indonesia? (no hoax)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1.shalat i'ed/shalat idul Fitri
2.Parsel adalah kata serapan dari bahasa inggris 'parcel' yang berarti sesuatu yang sudah dibungkus. ... Sedangkan hampers atau hamper mengacu pada bahasa Inggris yang berarti keranjang.
3.Metode Penentuan Awal Ramadhan
Sedangkan, rukyatul hilal (rukyat) adalah aktivitas pengamatan visibilitas hilal (Bulan Sabit) saat Matahari terbenam menjelang awal bulan pada kalender hijriah.
4.Ngabuburit atau mengabuburit adalah kegiatan menunggu azan magrib menjelang berbuka puasa pada waktu bulan Ramadan
5.jkt,boleh tpi(dianjurkan dilaksanakan di rumah masing masing)
jabar(kemungkinan tidak karena daerahnya zona merah)
banten(tergantung karena ada yang tidak termasuk zona merah)
SEMUA DAERAH HANYA BOLEH MELAKUKANNYA APABILA TIDAK TERMASUK ZONA MERAH
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Fahri123G dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 10 Aug 21