Berikut ini adalah pertanyaan dari bambangsudarmanto197 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Saat menggoreng ikan, seringkali terdapat banyak gelembung yang keluar dari minyak dan percikan dari minyak yang mengenai tubuh. Jelaskan dari manakah gelembung itu berasal! Mengapa air dapat menyebabkan percikan? jawaban jangan ngasal jawab ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Setiap zat cair yang dipanaskan pada suhu tertentu akan mendidih karena masing-masing zat cair mempunyai titik didihnya sendiri.
Nah, ketika zat cair dipanaskan, maka akan ada perubahan zat, teman-teman, yaitu berubah menjadi uap atau gas
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KESDOSIMANJUNTAK dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 Jan 22