30. Sikap saling menghargai akan menciptakan A. permusuhan B. kerukunan

Berikut ini adalah pertanyaan dari fira1254 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

30. Sikap saling menghargai akan menciptakan A. permusuhan B. kerukunan C. kejujuran D. keimanan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. Kerukunan

Penjelasan:

Sikap saling menghargai akan menciptakan kerukunan.

✘ Mari kita koreksi!

A. Permusuhan = Jelas bukan ya

C. Kejujuran = Saling menghargai bukan menciptakan kejujuran dari diri seseorang tapi dengan kejujuran dapat menciptakan integritas kita untuk tidak mengada-ngada dalam mengucapkan sesuatu

D. Keimanan = Memang saling menghargai adalah salah satu tindakan yang terpuji yang dapat meningkatkan keimanan seseorang. Tapi yang jadi pertanyaan adalah apakah yang terjadi jika menerapkan sikap menghargai, apakah akibat yang akan timbul dari kedua pihak tersebut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BabyGru dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Jan 22