tolong kak di jawab di kumpulin nya hari ini​

Berikut ini adalah pertanyaan dari keenangonza pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong kak di jawab di kumpulin nya hari ini​
tolong kak di jawab di kumpulin nya hari ini​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

MAPEL : Akidah

MATERI : Asmaul Husna

◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉

Jawaban:

  1. Asmaul husna artinya [a] nama-nama yang baik.
  2. Asmaul husna berjumlah [c] 99.
  3. Al asma artinya [b] Nama.
  4. Ash-Shamad artinya [c] Allah Maha dibutuhkan.
  5. Orang yang berbuat dosa akan [b] disiksa oleh Allah Swt.
  6. Allah menciptakan [c] manusia untuk beribadah.
  7. Al-Baqi adalah nama Allah Swt yang artinya [a] yang Maha kekal.
  8. Nama Allah Swt Al-Muqtadir berasal dari kata [c] Al Qadir.

Penjelasan:

Asmaul husna artinya nama-nama yang baik. Jika diuraikan:

  • Asma = Nama
  • Husna = Baik

Asmaul husna berjumlah 99. Tiga diantara asmaul husna yaitu:

  1. Ash-Shamad = Yang Maha dibutuhkan
  2. Al-Baqi = Yang Maha kekal
  3. Al- Muqtadir = Yang Maha kuasa

Asmaul husna Al-Muqtadir berasal dari kata Al-Qadir yang artinya Maha kuasa.

✨ MAPEL : Akidah✨ MATERI : Asmaul Husna◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉●◉Jawaban:Asmaul husna artinya [a] nama-nama yang baik. Asmaul husna berjumlah [c] 99.Al asma artinya [b] Nama. Ash-Shamad artinya [c] Allah Maha dibutuhkan. Orang yang berbuat dosa akan [b] disiksa oleh Allah Swt. Allah menciptakan [c] manusia untuk beribadah. Al-Baqi adalah nama Allah Swt yang artinya [a] yang Maha kekal. Nama Allah Swt Al-Muqtadir berasal dari kata [c] Al Qadir.Penjelasan:Asmaul husna artinya nama-nama yang baik. Jika diuraikan:Asma = NamaHusna = BaikAsmaul husna berjumlah 99. Tiga diantara asmaul husna yaitu:Ash-Shamad = Yang Maha dibutuhkanAl-Baqi = Yang Maha kekalAl- Muqtadir = Yang Maha kuasaAsmaul husna Al-Muqtadir berasal dari kata Al-Qadir yang artinya Maha kuasa.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Dec 21