Berikut ini adalah pertanyaan dari ayuambarwati761 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Nomer 9 : Berdakwah
Nomer 10 :
1. Ummul Mukminin, Khadijah binti Khuwailid.
2. Zaid bin Haritsah bin Syarahil Al-Kalbi, bekas budak beliau.
3. Ali bin Abi Thalib, sepupu beliau yang masih kanak-kanak, di bawah asuhan beliau
4. Abu Bakar Ash-Shiddiq, sahabat karib beliau.
Penjelasan:
9. Karena setelah turunnya wahyu pertama, Rasulullah menggu wahyu yang ke-2 di gua Hira. Hingga pada akhirnya malaikat jibril membawa wahyu surat al-mudatstsir ayat 1-7. perintah berdakwah ini tertuang jelas pada ayat ke-2 : "Bangun dan beri ingatlah".
10. karena mereka adalah orang orang yg termasuk dalam kategori masuk islam pertama kali
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh titik0579 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Jun 21