melaksanakan surat Al Fatihah pada waktu salat hukumnya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari naniknanik61326 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Melaksanakan surat Al Fatihah pada waktu salat hukumnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Wajib

Penjelasan:

"(Membaca Al-Fatihah) Wajib di setiap rakaat, baik salat dengan bacaan pelan (Zuhur dan Ashar), atau pun keras (Magrib, Isya, Subuh, dan Jumat), sebagai imam, makmum, atau pun sendirian, sesuai dengan hadis riwayat Bukhari Muslim yang mengatakan, 'Tidak sah salat orang yang tidak membaca Al-Fatihah '

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RayaNur59 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 Aug 21