1. Tulislah ayat keempat Surah Al-Fiil!2. Tulislah ayat kelima Surah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Fachripras pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Tulislah ayat keempat Surah Al-Fiil!2. Tulislah ayat kelima Surah Al-Fiil!
3. Sebutkan dua pedoman hidup yang utama bagi umat Islam!
4. Bagaimanakah cara meyakini Malaikat Raqib?
5. Mengapa Al-Qur'an dapat dijadikan bukti adanya malaikat Allah?
6. Bersama siapa sajakah jika kita ingin mengerjakan salat berjemaah di rumah?
7. Apakah yang dimaksud saf?
8. Apakah arti bacaan berikut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1)

تَرْمِيْهِمْ بِحِجَا رَةٍ مِّنْ سِجِّيْلٍ ۙ 

tarmiihim bihijaarotim ming sijjiil

"yang melempari mereka dengan batu dari tanah liat yang dibakar,"

(QS. Al-Fil 105: Ayat 4)

2)

فَجَعَلَهُمْ كَعَصْفٍ مَّأْكُوْلٍ

fa ja'alahum ka'ashfim ma`kuul

"sehingga mereka dijadikan-Nya seperti daun-daun yang dimakan (ulat)."

(QS. Al-Fil 105: Ayat 5)

3) Al quran dan Hadist

4) selalu memiliki niat baik, dalam segala perbuatan, baik ucapan maupun perbuatan.

memperbanyak amal baik.

selalu memohon perlindungan kepada Allah SWT.

menghindari perbuat perbuatan yang mencela.

selalu berbuat kebaikan.

5) terdapat ayat al qur'an yang menjelaskan tentang adanya malaikat Allah. Isi kandungan ayat al qur'an sudah terjamin kebenarannya sehingga apa yang ada dan tersebut dalam ayat al qur'an sudah pasti adanya

6) Seluruh anggota keluarga

7) Suatu aturan posisi dalam sholat

Penjelasan:

kalau nomor 8 itu gak bisa jawab kak..

maaf kalau salah

semoga membantuu..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ImNabilaSalsabilaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 Aug 21