sebut kan nama nabi 10?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari barihenjoy pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebut kan nama nabi 10?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Nabi Adam As

Nabi Adam AS adalah manusia dan khalifah pertama yang diciptakan oleh Allah SWT.

2. Nabi Idris As

Nabi Idris adalah keturunan Nabi Adam yang dieknal dengan kecerdasannya. Ia adalah nabi pertama yang dapat menulis dan membaca.

3. Nabi Nuh As

Nabi Nuh masuk ke dalam golongan Ulul Azmi yang artinya memiliki cobaan berat namun mampu menghadapinya dengan penuh kesabaran. Nuh mendapatkan mulkjizat yaitu mempu membuat perahu yang besar untuk menyelamatkan manusia dan hewan dari banjir bandang.

4. Nabi Hud As

Mukjizat Nabi Hud yakni mampu menurunkan hujan atas izin Allah, di saat kaum 'Ad dilanda kekeringan hingga tanaman mati dan tak ada sumber air.

5. Nabi Shaleh As

Salah satu mukjizat Nabi Shaleh yakni memunculkan unta betina yang hamil 10 bulan dari batu besar yang terbelah.

6. Nabi Ibrahim As

Nabi Ibrahim juga memiliki mukjizat tetap hidup meski dibakar dengan api, setelah menghancurkan berhala dan tak ingin mengakui Raja Namrud sebagai Tuhan.

7. Nabi Luth As

Nabi Luth As merupakan keponakan Nabi Ibrahim As. Allah SWT mengutusnya untuk kaum Sodom dan Gomorrah yang memiliki perilaku seks yang menyimpang.

8. Nabi Ismail As

Nabi Ismail pernah menerima perintah Allah untuk disembelih ayahnya sendiri. Namun ketika Nabi Ibrahim mengarahkan benda tajam untuk menyembelihnya, Allah menggantikan Nabi Ismail dengan kambing. Ini menjadi awal mula qurban pada Hari Raya Idul Adha.

9. Nabi Ishaq As

Dalam Alquran disebutkan Nabi Ishaq memiliki ilmu, akhlak, dan perbuatan yang baik.

10. Nabi Yaqub As

Nabi Yaqub As digambarkan pribadi yang memiliki karakter yang kuat dan keimanan yang luar biasa.

Penjelasan:

JADIKAN JAWABAN TERCEDAS

YA

#BELAJARBERSAMABRAINLY

#SEMOGAMEMBANTU^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh niswakalista dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Dec 21