Berikut ini adalah pertanyaan dari adibahghaisani5 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
Jawaban :
1. Wahai Sahabatku! Ini Ayah Saya, Namanya Umar
2. Ini Adalah Saudara Perempuan Ku, Namanya Azizah, Dia Adalah Guru
3. Ayah Saya Adalah Pak Farid, Dia Adalah Supir
4. Apakah Itu Foto Keluargamu?
5. Lihat! Ini Adalah Foto. Ini Ayah Saya, Ini Ibu Saya, Dan Ini Saudara Perempuan Saya
Pembahasan :
Soal diatas menunjukkan materi tentang dhomir kepemilikan atau kata ganti kepemilikan. Misal أبي berarti ayah saya dan berasal dari kata أب yang berarti ayah. Dhomir kepemilikan hanya ditambah huruf dibelakang katanya saja.
Rumus :
هُوَ = قَلَم ٌ+ هُ = قَلَمُهُ
هُمَا = قَلَمٌ + هُمَا = قَلَمُهُمَا
هُمْ = قَلَمٌ + هُمْ = قَلَمُهُمْ
هِيَ = قَلَم ٌ+ هَا = قَلَمُهَا
هُمَا = قَلَمٌ + هُمَا = قَلَمُهُمَا
هُنَّ = قَلَمٌ + هُنَّ = قَلَمُهُنَّ
أَنْتَ = قَلَم ٌ+ هُنَّ = قَلَمُهُنَّ
أَنْتُمَا = قَلُم ٌ+ كُمَا = قَلَمُكُمَا
أَنْتُمْ = قَلَمٌ + كُمْ = قَلَمُكُمْ
أَنْتِ = قَلَم ٌ+ كِ = قَلَمُكِ
أَنْتُمَا = قَلَم ٌ+ كُمَا = قَلَمُكُمَا
أَنْتُنَّ = قَلَمٌ + كُنَّ = قَلَمُكُنَّ
أَنَا = قَلَم ٌ+ ي = قَلَمِي
نَحْنُ = قَلَم ٌ+ نَا = قَلَمُنَا
Semoga Bermanfaat
-----------------------------------------
Pelajari Lebih Lanjut :
Dhamir Kepemilikan
Bahasa Arab Supir
Bahasa Arab Petani
=================================
Detail Jawaban :
Mapel : Bahasa Arab
Kelas : 6 SD
Materi : Dhomir Kepemilikan
Kata Kunci : Ini, Dia, Saudara, Sahabat
Kode Soal : 14
Kategorisasi : 6.14
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Jul 21