sebutkan keteladanan nabi yaqub as!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nauraamalia007 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan keteladanan nabi yaqub as!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dari kisah Nabi Yakub ini dapat diketahui bahwa Nabi Yakub adalah contoh teladan seorang ayah yang sangat mencintai anak-anaknya. Yakub tidak pernah marah kepada anaknya, tapi ia selalu menasihati untuk berbuat kebaikan. Yakub juga selalu mendoakan anak-anaknya agar diampuni Allah.

Dari kisah Nabi Yakub ini dapat diketahui bahwa Nabi Yakub adalah contoh teladan seorang ayah yang sangat mencintai anak-anaknya. Yakub tidak pernah marah kepada anaknya, tapi ia selalu menasihati untuk berbuat kebaikan. Yakub juga selalu mendoakan anak-anaknya agar diampuni Allah. Nabi Yakub memiliki sifat yang sabar dan penyayang

.

.

semoga membantu :) :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh delvylatifa181 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Jul 21