No.PernyataanSetujuTidaksetujuAlasan1.Ramadan adalah bulan penuh ampunan.2.Salat tarawih hanya boleh dikerjakan selamabulan

Berikut ini adalah pertanyaan dari agiladerizky pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

No.Pernyataan
Setuju
Tidak
setuju
Alasan
1.
Ramadan adalah bulan penuh ampunan.
2.
Salat tarawih hanya boleh dikerjakan selama
bulan Ramadan.
...
3.
Salat tarawih lebih baik dikerjakan secara munfarid.
4.
Sebagian besar umat Islam mengerjakan salat
tarawih hanya di pertengahan bulan Ramadan.
Salat tarawih yang dikerjakan secara berjemaah
pahalanya lebih besar.
5.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

No. 1: Setuju

No. 2: Setuju

No. 3: Tidak setuju

No. 4: Tidak setuju

No. 5: Setuju

Penjelasan:

No. 1: Ramadhan adalah bulan yang penuh ampunan karena Ramadhan memberikan ampunan yang berlipat ganda daripada bulan-bulan yang lain.

No. 2: Sholat tarawih hanya boleh dilakukan saat bulan Ramadhan saja.

No. 3: Sholat tarawih jika dikerjakan munfarid, pahalanya tidak sebesar pahala orang yang mengerjakan secara berjama'ah.

No. 4: Sholat tarawih harus dilakukan secara penuh sebulan saat Ramadhan. Kecuali, jika orang tersebut masih kecil atau kurang sehat.

No. 5: Sholat tarawih mendapatkan 2x lipat pahala sholat fardhu/sunnah yang biasa dilakukan saat berjama'ah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadhifazqolbi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21