Berikut ini adalah pertanyaan dari lolgrutupia pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Selama masa kepemimpinan Nabi Ilyasā’ a.s. kaum Bani Israil hidup rukun, tenteram, makmur, karena berbakti dan bertakwa kepada Allah Swt. Akan tetapi setelah ia wafat, kaumnya (Bani Israil) kembali durhaka kepada ajaran Allah Swt. yang dibawa Nabi Ilyasā’ a.s. Hari demi hari mereka semakin kufur kepada Allah Swt. Pada akhirnya Allah Swt. melenyapkan kenikmatan dan kesenangan hidup kaumnyasehingga ... .
A. Hidup mereka menjadi sejahtera
B. Jadilah mereka dilanda kesengsaraan
C. Mereka hidup bergelimang harta
D. Penderitaan dalam hidup semakin berat
A. Hidup mereka menjadi sejahtera
B. Jadilah mereka dilanda kesengsaraan
C. Mereka hidup bergelimang harta
D. Penderitaan dalam hidup semakin berat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B. Jadilah mereka dilanda kesengsaraan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh athifahkhaulah48 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 28 Feb 22