Berikut ini adalah pertanyaan dari SHARK22 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
3. Maksud buah zaitun dalam Surah At-Tin yaitu...
4. Allah SWT mengatur semua urusan makhluk-Nya karena Allah SWT...
5. Tidak ada yang menyamai sifat-sifat Allah SWT. sebab Allah SWT...
6. Tempat yang disebutkan dalam Surah At-Tin yang banyak ditumbuhi pohon tin adalah...
7. Surah yang terakhir diturunkan adalah Surah Al-Maidah ayat...
8. Surah Al-Maidah ayat 3 diturunkan setelah Nabi Muhammad SAW melaksanakan...
9. Kitab Injil ditulis dalam bahasa...
10. Jika bertemu guru di jalan hendaknya...
tolong jawab ya kak terimakasih :)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. BUKIT SINAI yang ada di wilayah Palestina. Bukit Tursina ini sendiri disebutkan sebagai tempat di mana Musa as mendapatkan wahyu dari Allah SWT.
2. tempat suci tersebut adalah
• Tiin (menurut sebagian ahli) adalah tempat tinggal nabi nuh, yaitu kota damaskus yang banyak ditumbuhi pohon tin
• Zaitun adalah baitul maqdis yang berlokasi di yerusalem (Palestina) yang banyak ditumbuhi pohon zaitun. Tempat ini adalah tempat kelahiran nabi ISA
• Bukit sinal adalah tempat nabi Musa menerima wahyu secara langsung dari Allah swt
• Kota Makkah. Kota kelahiran nabi akhir zaman, penutup para nabi NABI MUHAMMAD SAW
3.buah (zaitun) yang tumbuh di Timur Tengah yang memiliki khasiat yang baik bagi tubuh manusia
4. bersifat Asma'ul Husna Al-Qoyyum.
5. tajsim
6. gunung Sinai
7. Al-Baqarah ayat 281
8. Surah al-maidah ayat 3 diturunkan ketika Nabi Muhammad shalallahu 'alaihi wassalam sedang melaksanakan haji wada'
9. ditulis menggunakan bahasa Suryani
10. mengucapkan salam
makasih
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cyairel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 02 Dec 21