Bagaimana Arab nya Niat Tayamun?

Berikut ini adalah pertanyaan dari wulandaridhea6 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana Arab nya Niat Tayamun?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tayamum

Tayamum adalah pengganti wudhu ketika tidak adanya air, diganti menggunakan debu yang suci.

Tata cara tayamum :

1. Membaca basmalah dan niat

Niat Tayamum ;

نَوَيْتُ التَّيَمُّمَ لِاِسْتِبَاحَةِ الصَّلاَةِ فَرْضً ِللهِ تَعَالَى

artinya: “Aku niat melakukan tayamum agar dapat mengerjakan salat fardlu karena Allah taala.”

2. Menepukkan kedua telapak tangan ditempat berdebu ( tembok ) atau lainnya..

3. Mengangkat kedua telapak tangan dan kemudian meniup.

4. Mengusap muka

5. Mengusap punggung telapak tangan kanan dengan telapak tangan kiri sampai pergelangan.

6. Mengusap punggung telapak tangan kiri dengan telapak tangan kanan sampai pergelangan.

------------------------------------------------------------

Jawaban by shf~

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shabrina8106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Jan 22