Tuliskan pelajaran yang perlu dipetik dari kisah Nabi Ilyas dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari mulyatifarel pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan pelajaran yang perlu dipetik dari kisah Nabi Ilyas dan nabi Ilyasa?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

-terus berusaha dan pantang menyerah (ini diambil dari kisahnya yg terus berusaha mengajak kaumnya untuk menyembah Allah dan meninggalkan berhala)

-selanjutnya adalah sabar (nabi ilyas berusaha bersabar demi menuruti permintaan kaumnya namun pada akhirnya mereka tetap mendapatkan azab)

-sosoknya yg patuh kepada Allah SWT, tekadnya yang kuat dalam menegakkan agama Allah mesti kaumnya menentang, kesabaran dalam menghadapi halangan rintangan ketika berdakwah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mamasandhika30 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 23 Feb 22