melakukan sholat berjamaah akan mendapat pahala berapa derajat

Berikut ini adalah pertanyaan dari ikakhi9 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Melakukan sholat berjamaah akan mendapat pahala berapa derajat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

{ \huge{ \sf{ \blue{pertanyaan}}}}

melakukan sholat berjamaah akan mendapat pahala berapa derajat

{ \huge{ \sf{ \blue{jawaban}}}}

melakukan sholat berjamaah akan mendapat pahala berapa derajat yakni 27 derajat

{ \huge{ \sf{ \blue{pembahasan}}}}

melakukan sholat berjamaah akan mendapat pahala berapa derajat yakni27derajat

diriwayatkan dalam hadist Bukhari dan Muslim

“ Shalat berjamaah lebih utama (Afdhal) dari pada shalat sendirian dengan 27 derajat “

SHALAT BERJAMAAH

shalat BERJAMAAH adalah shalat yang dilakukan oleh lebih dari 2 orang atau pada minimal nya yang dimana terdapat 1 imam dan makmum

MAKMUM

ADALAH suatu orang yang ikut shalat berjamaah yang bertindak sebagai anggota

IMAM

ADALAH suatu posisi pemimpin pada shalat berjamaah yang atau orang memimpin makmum untuk shalat.

_____________________________

DETAIL JAWABAN

  • Kelas : 7
  • mapel : agama islam
  • Bab : 8 - shalat berjamaah dan shalat sendiri ( munfarid)
  • kode mapel : 14
  • kode kategorisasi : 7.14.8
  • kata kunci : shalat berjamaah, pahala

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh UstadzahNur026 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jul 21