Sebutkan apa saja yg termasuk kedalam perangkat keras dan jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmirizki5047 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan apa saja yg termasuk kedalam perangkat keras dan jelaskan fungsinya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Monitor

Fungsi monitor sebagai perangkat keras, adalah untuk menampilkan data grafis tampilan yang ada pada CPU agar pengguna bisa melihat data yang dibuat. Selain itu, fungsi monitor ini sebagai alat output dari memori komputer.

2. CPU

Fungsi dari sebuah CPU adalah untuk melakukan operasi aritmatika dan logika boolean yang terdapat pada data yang diambil dari memori atau dari informasi yang diberikan melalui perangkat keras lainnya.

3. Mouse

Utamanya fungsi mouse adalah sebagai alat penunjuk atau Pointing Device untuk menggerakan pointer yang berada pada layar monitor komputer.

4. Keyboard

Secara umum, keyboard merupakan perangkat keras pada komputer atau laptop yang berfungsi sebagai alat untuk input data berupa huruf, angka, dan simbol. Fungsi keyboard laptop sangat penting karena sebagian perintah yang berupa teks dan kontrol lain dimasukkan ke dalam sistem komputer melalui keyboard.

5. RAM

RAM adalah singkatan dari Random Access Memory. RAM bekerja sebagai memori utama dalam ponsel. Ia berfungsi untuk menyimpan data dari program atau aplikasi yang dijalankan. Sesuai namanya, RAM bisa menyimpan data yang dapat diakses secara acak dan memiliki sifat selalu berubah-ubah.

6. Hardisk

Bagi pengguna, fungsi hardisk sangat vital sebagai tempat menyimpan segala macam data, file, serta dokumen virtual seperti . doc, .pdf, .mp3, dan lain-lain. Dengan fungsi hardisk dalam menyimpan berbagai file tersebut, maka bisa dibilang harddisk adalah nyawa bagi seorang pengguna dalam komputernya.

7. Printer

Seperti yang kita tahu, fungsi printer yang paling utama adalah mencetak. Fungsi printer termasuk mencetak dokumen, mencetak foto, mencetak banner dan spanduk, mencetak stiker dan sablon, dan salah satu fungsi yang bukan mencetaknya adalah sebagai scanner.

Penjelasan:

MAAF KL SALAH

SEMOGA BERMANFAAT

TERIMA KASIH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elsaerlian69 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Jun 22