23. Data mutasi giro rekening Afginda pada Bank Niaga untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmahafizah7002 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

23. Data mutasi giro rekening Afginda pada Bank Niaga untuk bulan Februari 2017 adalar sebagai berikut1 Februari, saldo Rp97.500.000,00
8 Februari, setoran Rp22.500.000,00
16 Februari, penarikan Rp30.000.000,00 22 Februari, setoran Rp37.500.000,00 28 Februari, penarikan Rp 37.500.000,00

Bank Niaga menghitung bunga giro berdasarkan saldo terendah dengan suku bunga 15% Bunga giro Afginda untuk bulan Februari 2018 berjumlah

A Rp675.000,00 D Rp938.250,00 B Rp810.000,00 Rp978.750,00 C.Rp843.000,00

dimohon dengan caranyaa


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1 Feb Saldo 97.500.000

8 Feb Setoran 120.000.000

16 Feb Penarikan 90.000.000

22 Feb Setoran 127.500.000

28 Feb Penarikan 90.000.000

Rumus Bunga = ST x SB x H / 365

Keterangan :

ST = Saldo Terendah

SB = Suku Bunga / Tahun (%)

H = Jumlah hari dalam periode bulan bersangkutan

365 = jumlah hari dalam 1 tahun

Diketahui suku bunga 15% maka

Bunga = ST x SB x H /365

= 90.000.000 x 15% x 28/365

=13.500.000 x 28/365

= 1.035.616

Jawabannya Dari saya seperti Itu dengna mengikuti rumus

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MichaelPT04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 May 22