Sistem pencatatan akuntansi yang menentukan kapan pengaruh atas transaksi diakui

Berikut ini adalah pertanyaan dari rumaha1419 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sistem pencatatan akuntansi yang menentukan kapan pengaruh atas transaksi diakui yang digunakan dalam laporan keuangan pemerintah adalah…. a anggaran pendapatan b anggaran belanja c basis akrual d basis akuntansi e anggaran pembiayaan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sistem pencatatan akuntansi yang menentukan kapan pengaruh transaksi diakui yang dipergunakan pada laporan keuangan pemerintah ialah laporan keuangan basis akrual. Dengan demikian maka jawaban yang benar adalah C.

Pembahasan

Sistem pencatatan akuntasi diartikan sebagai sebuah sistem yang secara khusus dirancang dan dibuat guna membantu perusahaan atau istitusi dalam mengelola proses akuntasi keuangan (dalam hal ini pencatatan, perhitungan, pelaporan) yang cepat dan mudah. Sistem pencatatan akuntansi sendiri ada dua yakni:

  1. Cash basis atau pencatatan berbasis kas.
  2. Accrual basis atau pencaratan berbasis akrual.

Adapun jenis sistem pencatatan akuntansi yang digunakan pemerintah adalah pencatatan berbasis akrual sehingga jawaban yang benar adalah C.

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Jan 23