berikut ini transaksi yang terjadi pada PT aneka jaya.Yang merupakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari rosdianaamin8 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikut ini transaksi yang terjadi pada PT aneka jaya.Yang merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang pelayanan servis AC1 Maret 2021, pemilik perusahaan menyetorkan uang tunai sebesar Rp150.000.000 dan peralatan Rp50.000
2 Maret 2021,menyewa gedung untuk 1 tahun dengan nilai sebesar Rp15.000.000
3 Maret 2021,perusahaan membayar iklan untuk 12 kali terbit sebesar Rp14.000.000
8 Maret 2021, telah diselesaikan service AC atas nama bapal Ali senilai Rp1.500.000 Yang akan di terima pada tanggal 8 Maret
7 Maret 2021,dibeli perlengkapan sebesar Rp8.000.000
8 maret 2021,diterima pelunasan piutang dari transaksi tanggal 5 Maret
10 Maret 2021,diterima pendapatan atas jasa servis sebesar Rp11.000.000
13 Maret 2021,pemilik perusahaan mengambil uang pribadi sebesar Rp1.200.000
15 Maret 2021,dibeli sebuah kendaraan oprasonal dengan harga perolehan Rp17.000.000
18 Maret 2021,dikirimkan faktur Kepada Toko Garuda dengan nilai faktur Rp7.500.000
20 Maret 2021,dibayar listrik air dan telepon sebesar Rp450.000
23 Maret 2021,dibayar gaji karyawan sebesar Rp2.000.000
25 Maret 2021,diterima pelunasan dari toko Garuda atas faktur tanggal 18 Maret
27 Maret 2021,dibeli peralatan secara kredit sebesar Rp12.000.000
28 Maret 2021 diterima pendapatan sebesar Rp7.000.000
31 Maret 2021,dibayar utang atas pembelian peralatan tanggal 27


mohon buat jurnal umum nya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1. kas 150.000.000

peralatan 50.000

modal 200.000

2. sewa dibayar di muka15.000.000

kas 15.000.000

3. iklan dibayar di muka 14.000.000

kas 14.000.000

5. piutang usaha 1.500.000

pendapatan jasa 1.500.000

7. perlengkapan 8.000.000

kas 8.000.000

8. kas 1.500.000

piutang usaha 1.500.000

10. piutang usaha 11.000.000

pendapatan jasa 11.000.000

13.prive 1.200.000

kas 1.200.000

15. kendaraan 17.000.000

kas 17.000.000

18. piutang usaha 7.500.000

pendapatan jasa 7.500.000

20 beban lat 450.000

kas 450.000

23 beban gaji 2.000.000

kas 2.000.000

25 kas 7.500.000

piutang usaha 7.500.000

27 peralatan 12.000.000

hutang usaha 12.000.000

28 piutang usaha 7.000.000

pendapatan 7.000.000

31 hutang usaha 12.000.000

kas 12.000.000

tanggal 10 dan 28 kenapa saya buat piutang karna di situ tidak ada keterangan uang nya di terima atau belum.

itu tanggal 10 dan 28 masih di bilang di terima pendapatan. belum ad di terima uang .maka dari itu saya buat piutang. orng yang belum bayar ke perusahaan..terimakasih. semoga bisa membantu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jenyyap1903 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Jun 22