1. Rumuskan pengertian dari citizen, citizenship, citizenship education !​

Berikut ini adalah pertanyaan dari septianitiwi1234 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Rumuskan pengertian dari citizen, citizenship, citizenship education !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Citizen (warga negara) merupakan seseorang atau individu yang tinggal di dalam suatu wilayah dan kemudian menjadi bagian dari masyarakat dari daerah tersebut
  2. Citizenship (kewarnegaraan) adalah keanggotaan seorang individu dalam kontrol suatu lembaga politik tertentu dan mendapatkan hak untuk ikut serta dalam politik.
  3. Citizenship education (pendidikan kewarganegaraan) adalah pendidikan demokrasi yang bertujuan untuk mendidik setiap warga negara menjadi warga yang demokratis, dan partisipatif.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Paanjoel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 12 Jul 22