Apa perbedaan dari: common stock, preferred stock, dan obligasi?

Berikut ini adalah pertanyaan dari nonigustam pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa perbedaan dari: common stock, preferred stock, dan obligasi?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Preferred Stock nilai dividen sudah ditetapkan besarannya, sementara untuk pemilik common stock nilai dividennya sesuai dengan laba perusahaan. Pemilik Common Stock hak suaranya lebih besar karena bisa menentukan jajaran manajemen perusahaan.obligasi adalah surat utang yang dikeluarkan oleh peminjam dana. Perbedaan lainnya, pemilik saham memiliki hak suara atas perusahaan tersebut. Sedangkan, pemilik obligasi hanya memiliki status sebagai pemberi utang

nii mff klo salah":

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh maharaanip dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Sep 22