Berikut ini adalah pertanyaan dari tantina44 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
a. Gaji Ardi sebesar Rp 6.000.000 dan Ani Rp 4.000.000
b. Bonus sebesar 10% dari laba untuk Ardi
c. Bunga modal 5% dari modal awal (modal awal Ardi Rp 8.000.000 dan Ani Rp 6.000.000)
d. Sisanya dibagi sama
Diminta: Hitunglah alokasi laba persekutuan dan jurnal yg diperlukan!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Alokasi laba persekutuan :
Ardi = 34,05 juta
Ani = 25,95 juta
Jurnal akuntansi :
Income summary 60 juta
Ardi, capital 34,05 juta
Ani, capital 25,95 juta
Penjelasan dan Langkah-langkah:
Ardi Ani Total
Gaji 6 juta 4 juta 10 juta
Bonus 6 juta - 6 juta
Bunga modal 0,4 juta 0,3 juta 0,7 juta
12,4 juta 4,3 juta 16,7 juta
Sisa 21,65 juta 21,65 juta 43,3 juta
34,05 juta 25,95 juta 60 juta
Pembagian laba persekutuan disesuaikan dengan kesepakatan dan juga jumlah setoran awal.
Perhitungan bunga modal
- 5% * 8 juta = 400 ribu (untuk Ardi)
- 5% * 6 juta = 300 juta (untuk Ani)
Sisanya didapat dari
- Total = 60 juta - 16,7 juta = 43,3 juta
- 43,3 juta / 2 = 21,65 juta
Masing-masing Ardi dan Ani mendapat 21,65 juta
Pelajari lebih lanjut:
Pelajari lebih lanjut materi tentang hubungan antara akuntansi biaya dengan akuntansi keuangan dan akuntansi manajemen pada link berikut ini yomemimo.com/tugas/13640169
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 24 Jul 22