Berikut ini adalah pertanyaan dari eliana1684 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kosakata tidak baku adalah salah satu jenis kosakata yang tidak sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa kosakata tidak baku yang ada dalam kalimat tersebut beserta kosakata yang benar yaitu untuk seharusnya agar.
Pembahasan:
Manusia berkomunikasi sehari-hari menggunakan kosakata yang tidak baku. Kosakata yang tidak baku akan membentuk kalimat yang tidak efektif. Pada saat berkomunikasi biasanya menggunakan bahasa daerah setempat. Bahasa daerah antara daerah yang satu dengan daerah lainnya sangat berbeda. Hal ini dikarenakan setiap bahasa daerah memiliki keunikan dan kekhasan masing-masing. Kosakata tidak baku adalah salah satu jenis kosakata yang tidak sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa kosakata tidak baku yang ada dalam kalimat tersebut beserta kosakata yang benar yaitu untuk seharusnya agar.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian kalimat efektif yomemimo.com/tugas/1054155
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 29 Jan 23