Mengapa laba antar perusahaan belum terealisasi diperlakukan untuk tujuan pelaporan

Berikut ini adalah pertanyaan dari rhiefha1014 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa laba antar perusahaan belum terealisasi diperlakukan untuk tujuan pelaporan eksternal

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Laporan laba sangat diperlukan untuk meninjau keuangan di dalam suatu perusahaan, terutama untuk laporan eksternal. Dimana keuntungan atau kerugian dalam perusahaan akan menentukan ketertarikan investor untuk menanam saham diperusahaan.

Pembahasan

Laporan keuangan merupakan sumber informasi yang berasal dari dalam perusahaan, untuk digunakan sebagai keputusan dalam bisnis. Unsur dan komponen penting dalam laporan keuangan adalah neraca, laba rugi dan arus kas. Adapun komponen yang mengukur laba rugi adalah sebagai berikut :

  • Pendapatan yang merupakan jumlah uang kas yang keseluruhan diterima oleh perusahaan. Dimana pendapatan dari penjualan bersih adalah pendapatan kotor dikurangi oleh diskon dan return penjualan
  • Pengeluaran yang digunakan sebagai produksi barang, memberikan layanan, dan melakukan aktivitas terkait dalam operasional di dalam perusahaan
  • Keuntungan pada luar aktivitas yang pada dasarnya merujuk pada ekuitas
  • Kerugian yang merupakan aktivitas perusahaan melalui transaksi periferal dan insidental yang dilakukan perusahaan

Pelajari lebih lanjut

  1. Contoh soal terkait laporan laba rugi perusahaan yomemimo.com/tugas/41793194

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 20 Sep 22