Berikut ini kelebihan dan kekurangan persekutuan firma : 1.

Berikut ini adalah pertanyaan dari dedekaliana4 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikut ini kelebihan dan kekurangan persekutuan firma :1. Kebutuhan modal lebih mudah dipenuhi
2. Resiko ditanggung bersama
3. Kontiniutas kelangsungan hidup firma tidak terjamin
4. Tanggungjawab setiap sekutu tidak terbatas
5. Pimpinan dipegang lebih dari satu orang sehingga rentan dengan perselisihan.
yang termasuk kekurangan firma adalah...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

3. kontinuitas kelangsungan hidup firma tidak terjamin

5. pimpinan dipegang lebih dari satu orang sehingga rentan dengan perselisihan.

Penjelasan:

jadikan jawaban terbaik ya :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh umiu35931 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Feb 23