Berikut ini adalah pertanyaan dari stvanzie3736 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Toko Terang Indah, bertindak sebagai komisioner, pada 3 Februari 2018 menerima dari PT Toshiba 25 unit Mesin Cuci Merk Sony @ Rp2.500.000,00. Selanjutnya, pada 10 Februari 2018 menjual 10 unit secara kredit. Komisi Penjualan 20%. Toko Terang Indah mencatat transaksi penjualan konsinyasi secara tidak terpisah. Jumlah pembelian atas transaksi tersebut adalah . . . .
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Harga perolehan barang = Harga jual barang - Komisi Penjualan
Komisi penjualan = 20% x (10 unit x Rp2.500.000,00) = Rp500.000,00
Harga perolehan barang = Rp2.500.000,00 - Rp500.000,00 = Rp2.000.000,00
Maka, harga perolehan untuk 25 unit adalah 25 x Rp2.000.000,00 = Rp50.000.000,00. Oleh karena itu, jumlah pembelian toko Terang Indah atas transaksi tersebut adalah sebesar Rp50.000.000,00.
Jadikan jawaban terbaik ya!
Komisi penjualan = 20% x (10 unit x Rp2.500.000,00) = Rp500.000,00
Harga perolehan barang = Rp2.500.000,00 - Rp500.000,00 = Rp2.000.000,00
Maka, harga perolehan untuk 25 unit adalah 25 x Rp2.000.000,00 = Rp50.000.000,00. Oleh karena itu, jumlah pembelian toko Terang Indah atas transaksi tersebut adalah sebesar Rp50.000.000,00.
Jadikan jawaban terbaik ya!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lawhunika45 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 10 Jul 23