Berikut ini adalah pertanyaan dari Drmptr pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Pada bulan Maret 2015 PT SRI AYUNI melakukan penjualan kredit kepada PT. MANIS MANJA sebesar Rp 10.000.000. Dalam jumlah piutang yang ada , terdapat piutang sebesar Rp 450.000 yang belum dapat ditagih. Manajemen memperkirakan Rp 250.000 tidak akan dapat ditagih. Pada bulan Februari 2016 bagian penagihan menyatakan bahwa piutang sebesar Rp 100.000 dihapus dari pembukuan karena tidak mungkin dapat diterima pelunasannya dari PT. MANIS MANJA. Secara tidak terduga pada tanggal 1 September 2016 PT. MANIS MANJA menyatakan ia akan melunaskan utang dagang mereka. Pada 1 September 2016 melakukan pelunasan utangnya yang belum terbayar.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
jadi pelumasan yg dibayar oleh PT.MANIS MANJA
adalah 150.000
Penjelasan:
semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kikiandreano dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 18 Jun 21