Langkah setelah mencatat transaksi dalam jurnal yaitu

Berikut ini adalah pertanyaan dari nores2506 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Langkah setelah mencatat transaksi dalam jurnal yaitu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Terlampir pada penjelasan.

Penjelasan:

Materi : Akuntansi Dasar - Siklus Akuntansi

Setelah kita mencatat transaksi ke dalam jurnal adalah kita melakukan pemindahan (posting) saldo masing masing akun yang tercatat di jurnal ke dalam buku besar. Ilustrasinya adalah :

Jurnal

(D) 301 Peralatan 50.000

(K) 101 Kas 50.000

Buku Besar

301 Peralatan

Saldo awal 900.000

Pembelian peralatan + 50.000 (D)

101 Kas

Saldo awal 530.000

Pembelian peralatan - 50.000 (K)

Setelah kita memposting setiap nominal akun ke buku besar, barulah kita dapat menyusun neraca percobaan (trial balance).

Referensi : Financial Accounting 4th edition (2019) Weygandt, Kimmel, Kieso dan buku akuntansi yang lain.

Semangat belajar !

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Griccie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Sep 22