Productivity bisnis dapat ditunjukkan dengan meningkatnya ratio

Berikut ini adalah pertanyaan dari eererer pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Productivity bisnis dapat ditunjukkan dengan meningkatnya ratio

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Produktivitas bisnis yang baik ditunjukkan dengan meningkatnya  ratio profitabilitas dari bisnis yang dijalankan.

Pembahasan

Priduktivitas menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah kemampuan untuk menghasilkan sesuatu; daya produksi. Menurut pengertian beberapa Ahli produktivitas adalah:

1. Produktivitas adalah sebuah konsep yang menggambarkan hubungan antara hasil (jumlah barang dan atau jasa yang diproduksi) dengan sumber (jumlah tenaga kerja, modal, tanah, energi, dan sebagainya) untuk menghasilkan hasil tersebut [Daryanto (2012:41)].

2. Produktivitas adalah hubungan antara masukan-masukan dan keluaran-keluaran suatu sistem produktif. Dalam teori, sering mudah untuk mengukur hubungan ini sebagai rasio keluaran dibagi masukan. Bila lebih banyak keluaran diproduksi dengan jumlah masukan sama, produktivitas naik. Begitu juga, bila lebih sedikit masukan digunakan untuk sejumlah keluaran sama, produktivitas juga naik [Handoko (2011:210)]

Secara sederhana Produktivitas adalah ratio antara output dan input. Sehingga untuk mengetahui berapa besar produktivitas yang dihasilkan maka adalah sebagai berikut:

Contoh kasus adalah seorang pekerja memiliki jam kerja selama 7 jam, misalnya selama 1 jam seseorang dapat menghasilkan 1 buah produk dan dalam 7 jam berarti menghasilkan 7 buah produk.

Sehingga produktivitasnya adalah = \frac{7}{7} x 100% = 100%

Akan tetapi dalam 7 jam itu adakalanya seorang pekerja membutuhkan waktu untuk ke toilet, makan dan sebagainya. Maka barang yang dihasilkan selama 7 jam adlah 6 buah produk

Sehingga produktivitasnya adalah = \frac{6}{7} x 100% = 85.7%

Demikian, semoga membantu!

Pelajari lebih lanjut

1.  Materi tentang sikap pegusaha sukses yomemimo.com/tugas/19996818

2. Materi tentang sikap positif yomemimo.com/tugas/13434169

3. Materi tentang sukses menjadi pengusaha yomemimo.com/tugas/19987237

Detail jawaban

Kelas: 12

Mapel: Wirausaha

Bab: -

Kode: 12.23

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Anggaprasidi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21