9. Sistem penyimpanan arsip denganmenggunakan metode penyusunan secara abjadatau alfabetis,

Berikut ini adalah pertanyaan dari dhiralestari1060 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

9. Sistem penyimpanan arsip denganmenggunakan metode penyusunan secara abjad
atau alfabetis, dinamakan dengan sistem ....

a. subjek (subject system)

b. abjad (alphabetical system)

c. nomor (numerical system)

d. tanggal (chronological system)

e. wilayah (geographical system)

10. Perhatikan hal di bawah ini!
Contoh:1 Jawa
1.1 Jawa Barat
1.1.1 Bogor
1.1.2 Garut
Penataan dokumen di atas menggunakan
sistem ....

a. wilayah (geographical system)

b. abjad (alphabetical system)

c.subjek (subject system)

d. nomor (numerical system)

e. tanggal (chronological system)


bantu jawab asal jawab di report​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

9. b. abjad (alphabetical system

10. a. wilayah (geographical system

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh novacantik39 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 24 Jun 21