Berikut ini adalah pertanyaan dari Feliciapay pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Pada tanggal 1 Januari 2019 dibeli peralatan dengan harga 10.000.000dengan biaya kirim & biaya pasang masing-masing sebesar 1.000.000.
Estimasi nilai sisanya sebesar 1.000.000. Mesin disusutkan 10%/tahun. Hitung nilai buku yang dilaporkan pada laporan posisi keuangan 31 Desember tahun 2021
Estimasi nilai sisanya sebesar 1.000.000. Mesin disusutkan 10%/tahun. Hitung nilai buku yang dilaporkan pada laporan posisi keuangan 31 Desember tahun 2021
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Rp8.700.000,00.
Penjelasan:
Nilai Perolehan = 10.000.000 + 1.000.000 + 1.000.000 = 12.000.000
Nilai Sisa = 1.000.000
Penyusutan per Tahun = (12.000.000 - 1.000.000) x 10% = 1.100.000
Nilai buku 31 Desember 2021 (tahun ke-3, 2019-2021)
12.000.000 - (1.100.000 x 3) = 8.700.000
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ThaliaDelevingne dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 17 May 21