Berikut ini adalah pertanyaan dari andreskaterbullew pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Terlampir pada penjelasan
Penjelasan:
Materi : Akuntansi Menengah - Aset Tetap
Aset Tetap merupakan aset berwujud yang biasanya digunakan perusahaan untuk berproduksi agar mendapat keuntungan dan sebagai modal kerja. Contoh aset tetap akan dijabarkan dalam lampiran laporan keuangan BEI (lihat di laporan pengungkapan).
Dilampirkan pengungkapan aset tetap Bank Mayapada (Industri Keuangan), PT Ace Hardware (Industri Manufaktur) dan PT Aneka Tambang (Industri Tambang) tahun 2021
Bank Mayapada : Tanah, Bangunan, Renovasi Bangunan, Instalasi, Kendaraan Bermotor, Peralatan Kantor.
Ace Hardware : Tanah, Bangunan, Prasarana dan Renovasi Bangunan, Peralatan Toko dan Kantor, Kendaraan.
PT Aneka Tambang : Tanah, Prasarana, Bangunan, Pabrik, Mesin dan peralatan, Kendaraan, Peralatan dan Perabotan Kantor, Aset dalam penyelesaian.
Referensi : Laporan Keuangan BEI tahun 2021 (Tahunan).
Semangat belajar !
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Griccie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 19 Sep 22