Berikut ini adalah pertanyaan dari badroewardana02 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1.sistem penjualan kredit
2.sistem penjualan tunai
3. sistem retur penjualan
4. sistem pencadangan kerugian piutang
5. sistem penghapusan piutang
mohon di bantu ya kawan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Sistem Penjualan Kredit dan Sistem Penjualan Tunai
Penjelasan:
Siklus pendapatan (revenue cycle) adalah rangkaian aktivitas bisnis dan kegiatan pemrosesan informasi terkait yang terus berulang dengan menyediakan barang dan jasa ke para pelanggan dan menagih kas sebagai pembayaran dari penjualan-penjualan tersebut. Pendapatan bisa diperoleh melalui penjualan tunai (bayar langsung) ataupun kredit (bayar di kemudian hari)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TheGangster69 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Jul 21