Berikut ini adalah pertanyaan dari tianafeebri pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Kredit
27.000
9.000
14.400
108.000
Nama Akun
Kas
Asuransi Dibayar di Muka
Perlengkapan Reparasi
Peralatan Reparasi
Akumulasi Depr. Peralatan Reparasi
Modal, Tn Andi
Pendapatan Reparasi
Beban Gaji
Beban Sewa
Jumlah
Debit
7.200
82.800
288.000
154.800
64.800
378.000
378.000
ertanyaan:
Buatlah neraca lajur dan masukkan informasi tersebut dalam kolom neraca
saldo.
Selesaikan neraca lajur tersebut dengan menggunakan informasi berikut: a. Asuransi dibayar di muka yang telah terpakai selama periode ini sebesar Rp. 5.400.000,-.
b. Perlengkapan reparasi yang tersisa ada akhir periode berjumlah Rp. 2.400.000,-.
c. Biaya depresiasi peralatan reparasi diperkirakan berjumlah
Rp. 15.000.000,-.
d. Gaji yang belum dibayar pada akhir periode berjumlah Rp. 3.600.000,
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jurnal penyesuaian yang dibutuhkan Bengkel Servis Mandala bisa disimak dalam penjelasan. Neraca lajur bisa dilihat dalam lampiran.
Penjelasan:
a. Jurnal penyesuaian untuk asuransi :
Beban asuransi (D) 5.400.000
Asuransi dibayar dimuka (K) 5.400.000
b. Perlengkapan reparasi yang sudah menjadi beban :
14.400.000 – 2.400.000 = 12.000.000
Maka jurnal penyesuaiannya :
Beban perlengkapan (D) 12.000.000
Perlengkapan (K) 12.000.000
c. Jurnal penyesuaiannya :
Beban depresiasi peralatan (D) 15.000.000
Akml. drep. peralatan (K) 15.000.000
d. Beban gaji yang masih harus dibayar, jurnal penyesuaiannya :
Beban gaji (D) 3.600.000
Utang gaji (K) 3.600.000
Pelajari materi jurnal penyesuaian lainnya di yomemimo.com/tugas/35282951
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Gumanti3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Jul 21