pada tanggal 16 Maret 2020 dibayar iklan untuk bulan Maret

Berikut ini adalah pertanyaan dari gilangad71 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

pada tanggal 16 Maret 2020 dibayar iklan untuk bulan Maret sebesar Rp 1.750.000.bagaimana jurnalnya?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

• Akuntansi

  • Perusahaan jasa
  • Jurnal Umum

Jurnal umum adalah tahap pertama pada siklus akuntansi dimana pembuatannya didasarkan pada bukti transaksi dan aktivitas transaksi harian yang dibuat setiap akhir periode akuntansi

Untuk mengisi jurnal umum harus paham akan mekanisme Debit Kredit pada 6 akun utama ,sebagai berikut :

  1. Aktiva / Harta
  2. Liabilitas / Utang
  3. Pendapatan
  4. Ekuitas / Modal
  5. Beban
  6. Prive / Penarikan modal pemilik

Berlaku aturan sebagai berikut (sesuai nomor)

D | K

  1. + -
  2. - +
  3. - +
  4. - +
  5. + -
  6. + -

Cara membacanya

  1. Jikaaktivabertambah maka posisi berada padadebitlalu jikaaktivaberkurang maka posisi berada padakredit
  2. Jika Liabilitasbertambah maka posisi berada padaKreditlalu jikaLiabilitasberkurang maka posisi berada padaDebit
  3. Jika Pendapatanbertambah maka posisi berada padaKreditlalu jikaPendapatanberkurang maka posisi berada padaDebit
  4. Jika Ekuitasbertambah maka posisi berada padaKreditlalu jikaEkuitasberkurang maka posisi berada padaDebit
  5. Jika Bebanbertambah maka posisi berada padadebitlalu jikaBebanberkurang maka posisi berada padakredit
  6. Jika Privebertambah maka posisi berada padadebitlalu jikaPriveberkurang maka posisi berada padakredit

_____________

Pada tanggal 16 Maret 2020 dibayar iklan untuk bulan Maret sebesar Rp 1.750.000.bagaimana jurnalnya?

_____________

Untuk menjawabnya sediakan kolom Jurnal umum lalu masukan

  1. Tanggal [16 / 03 / 2020]
  2. Akun & Keterangan
  • Beban Iklan , Rp.1750.000 (D)
  • Kas , Rp.1.750.000 (K)

Dikatakan beban dikarena telah digunakan selama periode tersebut dan dibayarkan menggunakan kas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FirhanFahamzha24 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Jul 21