Berikut ini adalah pertanyaan dari HiskiaSinaga3003 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Perbedaan sektor publik dan sektor privat, antara lain:
- Tujuan sektor publik adalah untuk nonprofit, sedangkan sektor privat untuk tujuan profit.
- Pertanggungjawaban sektor publik ditujukan kepada publik maupun masyarakat parlemen, sedangkan sektor privat kepada pemegang saham atau kreditor.
- Struktur organisasi sektor publik bersifat kaku dan birokratis, sedangkan sektor privat bersifat fleksibel.
- Karakteristik anggaran sektor publik bersifat transparan untuk publik sedangkan sektor privat bersifat tertutup.
Pembahasan:
Sektor publik dapat diartikan sebagai suatu lembaga yang aktivitasnya berhubungan dengan usaha maupun kegiatan untuk menghasilkan barang dan pelayanan publik yang ditujukan untuk memenuhi kebutuhan dan hak publik. Sektor privat atau yang disebut dengan sektor swasta dapat diartikan sebagai sektor ekonomi suatu negara yang terdiri dari kegiatan di bidang badan usaha yang sebagian besar modalnya dikuasai oleh pihak swasta dan tidak dikuasai mayoritas kepemilikan oleh pemerintah.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang sektor publik dan swasta pada yomemimo.com/tugas/33134828?referrer=searchResults
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 09 Nov 22