Dibayar utang dagang kepad “Toko Bintang” sebesar Rp 2.000.000,- Atas

Berikut ini adalah pertanyaan dari yuni44412 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dibayar utang dagang kepad “Toko Bintang” sebesar Rp 2.000.000,- Atas trasaksi tersebut buatlah jurnalnya ....A Utang dagang (K)Rp 2.000.000,-, Kas(D) Rp 2.000.000,-

B Piutang dagang (D)Rp 2.000.000,-, Kas(K) Rp 2.000.000,-

C Kas Rp 2.000.000,-, Piutang dagang (K) Rp 2.000.000,-

D Utang dagang D)RP 2.000.000,-, Kas(K) Rp 2.000.000,-

E Kas Rp 2.000.000,-, Utang dagang (K) Rp 2.000.000,- ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jurnalnya D

Utang Dagang (D) Rp. 2.000.000,-

  • Kas (K) Rp. 2.000.000,-

Pembahasan:

Jurnal umum adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat transaksi keuangan secara kronologis. Pada umumnya, Jurnal umum terdapat dua bagian pencatatan yaitu bagian debit dan bagian kredit. Bagian debit berisi penambahan aset sedangkan bagian kredit berisi pengurangan aset.

Pelajari Lebih Lanjut:

Detail Jawaban:

  • Kelas = 10 SMA
  • Mapel = Akuntansi
  • Materi = Jurnal Umum Perusahaan Jasa
  • Kode Soal = 21
Jurnalnya DUtang Dagang (D) Rp. 2.000.000,-Kas (K) Rp. 2.000.000,-Pembahasan:Jurnal umum adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat transaksi keuangan secara kronologis. Pada umumnya, Jurnal umum terdapat dua bagian pencatatan yaitu bagian debit dan bagian kredit. Bagian debit berisi penambahan aset sedangkan bagian kredit berisi pengurangan aset.Pelajari Lebih Lanjut:https://brainly.co.id/tugas/38247000https://brainly.co.id/tugas/38389375Detail Jawaban:Kelas = 10 SMAMapel = Akuntansi Materi = Jurnal Umum Perusahaan JasaKode Soal = 21

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ZzuroNotFound dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 09 Jan 22