Berikut ini adalah pertanyaan dari hainunnramar pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
• berdasarkan data tersebut hitunglah titik impas Pt.sapu jagat dan buktikan.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Diketahui :
-Biaya tetap total = Rp 1.800.000.000
-Biaya Variabel = Rp 600.000
-Penjualan = Rp 3.000.000
Titik Impas = Biaya Tetap Total
1 - Biaya Variabel Penjualan
= Rp 1.800.000.000
1 –Rp 600.000
Rp 3.000.000
= Rp 2.250.000.000
Jumlah sebesar Rp 2.250.000.000 itu merupakan nilai penjualan minimal agar perusahaan tidak mengalami kerugian, tetapi sekaligus juga merupakan nilai penjualan yang mengakibatkan perusahaan belum memperoleh keuntungan. Untuk mengetahui volume penjualan agar perusahaan tidak mengalami kerugian, bagi nilai penjualan dengan harga jual setiap unit produk tersebut.
Titik Impas (dalam unit) = Titik impas dalam nilai uang
Harga Jual per Unit Produk
= Rp 2.250.000.000
Rp 3.000.000
= 750 unit
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gegesartia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Jun 21