Diketahui 906 dikurangi 750 dibagi 125 dikali 5 + 500

Berikut ini adalah pertanyaan dari Danil678 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Diketahui 906 dikurangi 750 dibagi 125 dikali 5 + 500 = x nilai x adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Nilai x adalah 1.370. Soal tersebut dapat diselesaikan dengan konsep operasi hitung campuran, di mana perkalian dan pembagian memiliki sifat yang lebih kuat dibanding penjumlahan dan pengurangan, sehingga harus dihitung terlebih dahulu.

Penjelasan dengan langka-langkah:

Diketahui : 906 dikurangi 750 dibagi 125 dikali 5 + 500 = x

Ditanya    : Nilai x?

Proses      :

  • Langkah 1 : menuliskan dalam bentuk perhitungan matematis

       900-750:125x5+500=x

  • Langkah 2 : menghitung operasi hitung campuran untuk mengetahui nilai x

       900-750:125x5+500=x

       900-(750:125)x5+500=x

       900-(6x5)+500=x

       900-30+500=x

       x=1.370

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang operasi hitung campuran lainnya pada yomemimo.com/tugas/9976076

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Scholarly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Dec 22