pada gambar sistem pencernaan sapi,anak panah yang ditujukan pada huruf

Berikut ini adalah pertanyaan dari brainly22362 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

pada gambar sistem pencernaan sapi,anak panah yang ditujukan pada huruf A dan B secara berurutan disebut...​
pada gambar sistem pencernaan sapi,anak panah yang ditujukan pada huruf A dan B secara berurutan disebut...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. omasum - obasum

Penjelasan:

Sapi merupakan contoh hewan ruminansia yang memiliki empat bagian pada lambung. Mereka memiliki organ pencernaan yaitu mulut, kerongkongan, lambung, usus halus, dan anus. Di dalam lambung tersebut, mereka memiliki empat bagian lambung. Empat bagian itu terdiri dari rumen, retikulum, omasum, dan abomasum.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh siswantooc039 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jan 22