Berikut ini adalah pertanyaan dari r43439622 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pada pembuatan tugas besar jam digital ini digunakan sistem minimum Arduino sebagai implementasinya. Arduino merupakan sistem minimum serbaguna dengan mikroprosesor ATMega. Jam digital ini memiliki spesifikasi setting jam dan menit serta timer di dalamnya. Sehingga pada jam digital ini ada tiga mode yang digunakan. Mode pertama yaitu mode jam digital biasa. Pada mode ini dua seven segment digunakan sebagai penunjuk jam dan dua seven segment lain digunakan sebagai penunjuk menit yang bertambah naik terus seperti jam pada umumnya. Mode kedua yaitu mode setting jam dan menit. Pada mode ini angka jam dan menit awal dapat diatur menggunakan dua buah pushbutton. Mode ketiga yaitu mode timer. Pada mode ini dua seven segment menunjukkan menit dan dua seven segment lain menunjukkan detik. Dengan tugas besar ini diharapkan mahasiswa juga memahamii pemrograman Arduino serta penggunaan register-register ATMega sebagai perbandingan ilmu yang telah didapat di kelas.
Penjelasan:
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 202110075 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 03 Jul 23