1.tangga nada minor yang hanya memiliki nada nada pokok dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari wwe20 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.tangga nada minor yang hanya memiliki nada nada pokok dan belum mendapat nada sisipan disebut.....2.tangga nada diatonis memiliki jarak nada..........dan.........

3.menata gerakan tarian menciptakan kekompakan antar anggota penari serta membentuk komposisi dalam pertunjukan tari sehingga menjadikan tarian yang disajikan menjadi lebih indah dan menarik ketika ditonton merupakan fungsi dari......

4.pola lantai berbentuk huruf u pola zig zag pola berbentuk s,pola segitiga dan pola segiempat silang terdapat dalam Salah satu tarian daerah Indonesia yaitu.........

5.berdasarkan bentuk koreografinya tari jaran kepang termasuk dalam jenis tari...... ​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. tangga nada minor yang hanya memiliki nada nada pokok dan belum mendapat nada sisipan disebut Tangga nada minor asli.

2. tangga nada diatonis memiliki jarak nada 1, 1, ½, 1, 1, 1, ½ (mayor) dan 1, 1/2, 1, 1, 1/2, 1, 1 (minor).

3. menata gerakan tarian menciptakan kekompakan antar anggota penari serta membentuk komposisi dalam pertunjukan tari sehingga menjadikan tarian yang disajikan menjadi lebih indah dan menarik ketika ditonton merupakan fungsi dari pola lantai.

4. pola lantai berbentuk huruf u pola zig zag pola berbentuk s,pola segitiga dan pola segiempat silang terdapat dalam Salah satu tarian daerah Indonesia yaitu Tari seudati.

5. berdasarkan bentuk koreografinya tari jaran kepang termasuk dalam jenis tari Rakyat.

semoga membantu

maaf klo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh winarsihfeby12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21