Berikut ini adalah pertanyaan dari wand3rlui526 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Suatu Peristiwa Sejarah itu tidak sederhana
Penjelasan:
Sejarah juga melatih kita untuk berpikir holistik (menyeluruh) dan multi perspektif dalam memandang suatu peristiwa. Suatu peristiwa sejarah itu tidak sederhana. Suatu peristiwa sejarah juga tidak berdiri sendiri, melainkan terkait dengan peristiwa-peristiwa lain sebelumnya. Peristiwa-peristiwa lain itu juga dipicu oleh peristiwa-peristiwa lain lagi. Dengan belajar sejarah kita dapat belajar menarik benang merah dan sebab akibat, yang pada akhirnya bermuara pada suatu uraian sebab akibat dampak yang logis dan dapat dipercaya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bimapopo345 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 15 Dec 22