A.buatlah suatu doa mohon bantuan daya dan kekuatan Roh Kudus

Berikut ini adalah pertanyaan dari biansuryokusumo21 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

A.buatlah suatu doa mohon bantuan daya dan kekuatan Roh Kudus agar mampu mewujudkankarya keselamatan Gereja dalam hidup sehari hari
Kriteria penilaian
1. Isi doa mengandung unsur pujian, syukur dan permohonan
2. isi doa sesuai dengan tema
3. bahasa jelas dan mudah dipahami

B.Buatlah Kotbah tertulis dengan tema :
Hidup rohani bagi remaja

Dengan susunan :
1. Prolog / pengantar : berisi latar belakangnya situasi saat ini
2. Masalah yang dihadapi kaum remaja dalam hidup rohani
3. Pentingnya membangun hidup rohani yang kuat
4. Cara membangun hidup rohani
5. kesimpulannya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

A. Allah Bapa yang Mahakudus, kami bersyukur kepada-Mu karena Roh Kudus dicurahkan dalam hati kami. Kehadiran-Nya di dalam hati kami akan menguatkan kami dalam karya kami sehari-hari. Dialah penghibur dan penolong yang Kau utus dalam nama Yesus Kristus. Dialah Roh Kebenaran yang memimpin kami kepada seluruh kebenaran.

Allah Bapa yang Mahakudus, kami bersyukur kepada-Mu karena Roh Kudus dicurahkan dalam hati kami. Kehadiran-Nya di dalam hati kami akan menguatkan kami dalam karya kami sehari-hari. Dialah penghibur dan penolong yang Kau utus dalam nama Yesus Kristus. Dialah Roh Kebenaran yang memimpin kami kepada seluruh kebenaran.Semoga Roh Kudus menerangi dan mengajarkan segala sesuatu kepada kami dan mengingatkan kami akan firman yang telah disampaikan oleh Yesus agar kami senantiasa dituntun oleh firman-Nya.

Allah Bapa yang Mahakudus, kami bersyukur kepada-Mu karena Roh Kudus dicurahkan dalam hati kami. Kehadiran-Nya di dalam hati kami akan menguatkan kami dalam karya kami sehari-hari. Dialah penghibur dan penolong yang Kau utus dalam nama Yesus Kristus. Dialah Roh Kebenaran yang memimpin kami kepada seluruh kebenaran.Semoga Roh Kudus menerangi dan mengajarkan segala sesuatu kepada kami dan mengingatkan kami akan firman yang telah disampaikan oleh Yesus agar kami senantiasa dituntun oleh firman-Nya.Melalui Roh Kudus ini sudilah Engkau membimbing Gereja-Mu, para pemimpin dan pembantu-pembantunya serta berikanlah kepada mereka kebijaksanaan yang sejati dalam membimbing umat-Mu. Semoga karena bimbingan-Nya kami dapat menikmati buah-buah Roh: kasih, suka cita, damai sejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan, kelembutan, penguasaan dan pengendalian diri.

Allah Bapa yang Mahakudus, kami bersyukur kepada-Mu karena Roh Kudus dicurahkan dalam hati kami. Kehadiran-Nya di dalam hati kami akan menguatkan kami dalam karya kami sehari-hari. Dialah penghibur dan penolong yang Kau utus dalam nama Yesus Kristus. Dialah Roh Kebenaran yang memimpin kami kepada seluruh kebenaran.Semoga Roh Kudus menerangi dan mengajarkan segala sesuatu kepada kami dan mengingatkan kami akan firman yang telah disampaikan oleh Yesus agar kami senantiasa dituntun oleh firman-Nya.Melalui Roh Kudus ini sudilah Engkau membimbing Gereja-Mu, para pemimpin dan pembantu-pembantunya serta berikanlah kepada mereka kebijaksanaan yang sejati dalam membimbing umat-Mu. Semoga karena bimbingan-Nya kami dapat menikmati buah-buah Roh: kasih, suka cita, damai sejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan, kelembutan, penguasaan dan pengendalian diri.Melalui Roh Kudus-Mu, kiranya kami dibimbing untuk peka dan setia kepada kehendak Ilahi, tetap tabah dalam penderitaan, berani menjadi saksi Kristus, menjadi pelayan sesama dan menjadi terang bagi sesama kami.

Allah Bapa yang Mahakudus, kami bersyukur kepada-Mu karena Roh Kudus dicurahkan dalam hati kami. Kehadiran-Nya di dalam hati kami akan menguatkan kami dalam karya kami sehari-hari. Dialah penghibur dan penolong yang Kau utus dalam nama Yesus Kristus. Dialah Roh Kebenaran yang memimpin kami kepada seluruh kebenaran.Semoga Roh Kudus menerangi dan mengajarkan segala sesuatu kepada kami dan mengingatkan kami akan firman yang telah disampaikan oleh Yesus agar kami senantiasa dituntun oleh firman-Nya.Melalui Roh Kudus ini sudilah Engkau membimbing Gereja-Mu, para pemimpin dan pembantu-pembantunya serta berikanlah kepada mereka kebijaksanaan yang sejati dalam membimbing umat-Mu. Semoga karena bimbingan-Nya kami dapat menikmati buah-buah Roh: kasih, suka cita, damai sejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan, kelembutan, penguasaan dan pengendalian diri.Melalui Roh Kudus-Mu, kiranya kami dibimbing untuk peka dan setia kepada kehendak Ilahi, tetap tabah dalam penderitaan, berani menjadi saksi Kristus, menjadi pelayan sesama dan menjadi terang bagi sesama kami.Semoga Roh Kudus-Mu senantiasa memimpin kami dengan lemah lembut, dan menuntun kami dengan cermat, serta menjadi daya ilahi dalam kehidupan beriman dalam bermasyarakat serta menghantar kami ke dalam kemuliaan abadi di surga bersama Bapa, Putera, dan Roh Kudus. Amin

Maaf yng B saya gk tay jawabannya

Maaf kalo salah

SEMOGA MEMBANTU^.^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fintan347 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jul 21