Apa yang mungkin kalian lakukan untuk mengamalkan sila-sila dalam Pancasila

Berikut ini adalah pertanyaan dari iqbalramadan160 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yang mungkin kalian lakukan untuk mengamalkan sila-sila dalam Pancasila didengan pertanyaan
lingkungan sekolah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yang mungkin saya lakukan untuk mengamalkan sila-sila dalam Pancasila di lingkungan sekolah antara lain sebagai berikut:

  1. Menghargai perbedaan agama yang ada dan tidak membeda-bedakan dalam berteman (pengamalan sila pertama)
  2. Gemar menolong teman di sekolah yang kesusahan (pengamalan sila kedua)
  3. Ikut serta menghadiri upacara bendera setiap senin sebagai wujud nyata cinta tanah air (pengamalan sila ketiga)
  4. Menyelesaikan masalah atau menentukan keputusan di sekolah melalui musyawarah (pengamalan sila keempat)
  5. Melaksanakan semua kewajiban sebagai siswa di sekolah baru kemudian menuntut apa-apa yang menjadi hak diri (pengamalan sila kelima)

Baca lebih lanjut mengenai makna Pancasila sebagai dasar negara yomemimo.com/tugas/327495

» Pembahasan

Pancasila adalah dasar bangsa Indonesia. Dengan demikian maka nilai-nilai yang terkandung di dalamnya wajib menjadi acuan, dasar, landasan dan sebagainya dalam berpikir dan berprilaku baik dalam kehidupan bermasyarakat maupun dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

Ketahui lebih banyak lagi tentang 5 nilai yang terkandung dalam Pancasila yomemimo.com/tugas/470304

Bagi siswa, pengamalan Pancasila bisa dilakukan di lingkungan sekolah. Pengamalan ini dilakukan dengan berpikir serta berperilaku yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila antara lain nilai ketuhanan, nilai kemanusiaan, nilai persatuan, nilai kerakyatan dan nilai keadilan.

Pelajari lebih lanjut tentang nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila yomemimo.com/tugas/6476668

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban

Kode   : 7.9.1

Kelas  : 1 SMP

Mapel : PPKN

Bab     : Bab 1 - Pembelajaran Perumusan dan Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara

#JadiRankingSatu

Yang mungkin saya lakukan untuk mengamalkan sila-sila dalam Pancasila di lingkungan sekolah antara lain sebagai berikut:Menghargai perbedaan agama yang ada dan tidak membeda-bedakan dalam berteman (pengamalan sila pertama)Gemar menolong teman di sekolah yang kesusahan (pengamalan sila kedua)Ikut serta menghadiri upacara bendera setiap senin sebagai wujud nyata cinta tanah air (pengamalan sila ketiga)Menyelesaikan masalah atau menentukan keputusan di sekolah melalui musyawarah (pengamalan sila keempat)Melaksanakan semua kewajiban sebagai siswa di sekolah baru kemudian menuntut apa-apa yang menjadi hak diri (pengamalan sila kelima)Baca lebih lanjut mengenai makna Pancasila sebagai dasar negara https://brainly.co.id/tugas/327495» PembahasanPancasila adalah dasar bangsa Indonesia. Dengan demikian maka nilai-nilai yang terkandung di dalamnya wajib menjadi acuan, dasar, landasan dan sebagainya dalam berpikir dan berprilaku baik dalam kehidupan bermasyarakat maupun dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.Ketahui lebih banyak lagi tentang 5 nilai yang terkandung dalam Pancasila https://brainly.co.id/tugas/470304Bagi siswa, pengamalan Pancasila bisa dilakukan di lingkungan sekolah. Pengamalan ini dilakukan dengan berpikir serta berperilaku yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila antara lain nilai ketuhanan, nilai kemanusiaan, nilai persatuan, nilai kerakyatan dan nilai keadilan.Pelajari lebih lanjut tentang nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila https://brainly.co.id/tugas/6476668• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •» Detil JawabanKode   : 7.9.1Kelas  : 1 SMPMapel : PPKNBab     : Bab 1 - Pembelajaran Perumusan dan Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara#JadiRankingSatu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 Nov 20